Prevalensi Kanker Payudara di DIY Tertinggi di Indonesia

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA –Hasil berbagai riset di Indonesia menunjukkan prevalensi kanker payudara di DIY tertinggi di Indonesia, yakni 4,1 per mil. Yayasan Kanker Indonesia (YKI) Cabang DIY pun meminta Pemerintah Provinsi DIY untuk memberikan perhatian lebih.

Selengkapnya: http://www.republika.co.id/berita/nasional/daerah/18/05/13/p8n4rr428-prevalensi-kanker-payudara-di-diy-tertinggi-di-indonesia

Please Login to Comment.